Judul : Jokowi : Di Papua BBM 60 Ribu Enggak Ada Yang Demo
link : Jokowi : Di Papua BBM 60 Ribu Enggak Ada Yang Demo
Jokowi : Di Papua BBM 60 Ribu Enggak Ada Yang Demo
Presiden Joko Widodo Jokowi saat berada di perkampungan nelayan Sorong Papua Barat (ANTARA FOTO/Prasetyo Utomo)
Presiden Joko Widodo mengingatkan, ada banyak tantangan bangsa ke depan yang harus diselesaikan. Jokowi menyebut masalah-masalah seperti korupsi, birokrasi yang tidak efisien dan daya saing dengan negara lain menjadi hal yang krusial.
"Kompetisi negara makin sengit ini yang harus kita siapkan," kata Jokowi di Kantor DPP Hanura, Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu 21 Desember 2016.
Selain itu masalah keadilan juga menjadi sorotan. Menurutnya, keadilan belum ada jika harga bahan bakar minyak (BBM) masih bisa berbeda di wilayah barat dengan timur. Meskipun pemerintah kata dia sudah mulai mengatasinya.
"Tapi yang bensin sudah rampung. Bensin di Papua dan Jawa yang sama," ujar Jokowi.
Terkait bahan bakar, Jokowi juga menyebut bahwa orang-orang Papua yang jarang protes meskipun selama ini, harga bahan bakar minyak di sana jauh lebih mahal ketimbang di Jawa.
"Di sini naik seribu, demonya 3 bulan. Coba di Papua, 60 ribu (Rupiah) sudah bertahun-tahun enggak ada yang demo," kata Jokowi.
(mus)
viva
Demikianlah Artikel Jokowi : Di Papua BBM 60 Ribu Enggak Ada Yang Demo
Sekianlah artikel Jokowi : Di Papua BBM 60 Ribu Enggak Ada Yang Demo kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Jokowi : Di Papua BBM 60 Ribu Enggak Ada Yang Demo dengan alamat link http://beritaislamdiindonesia.blogspot.com/2016/12/jokowi-di-papua-bbm-60-ribu-enggak-ada.html
0 Response to "Jokowi : Di Papua BBM 60 Ribu Enggak Ada Yang Demo"
Posting Komentar